Kami informasikan terkait pengajuan kembali dapat melakukan pengajuan ulang pada aplikasi Easycash dan untuk pengajuan akan dilakukan proses review atau penilaian kembali.

Tenor pinjaman Easycash saat ini 15 hari dan 1 bulan per periode. Tenor pinjaman merupakan hasil penilaian dari proses review.

Pengajuan kode OTP saat ini dapat melalui pesan suara, Whatsapp dan SMS. Pastikan sinyal Anda stabil untuk penerimaan kode OTP tersebut.

Untuk pengambilan verifikasi wajah, pastikan Anda sudah memberikan akses kamera dan mengikuti langkah-langkah yang diinformasikan pada aplikasi Easycash. Pastikan pencahayaan yang terang serta jaringan internet yang lancar pada perangkat.

Mengenai registrasi aplikasi Easycash, Anda dapat mengikuti langkah-langkah berikut ini:

  1. Download aplikasi Easycash di Google Play atau App Store.
  2. Masukkan nomor telepon Anda dan kode OTP akan dikirimkan. Kode OTP dapat diakses melalui SMS, pesan suara, dan juga WhatsApp.
  3. Silakan isi data yang diperlukan di aplikasi Easycash.
  4. Mohon menunggu proses verifikasi data.
  5. Setelah Anda disetujui, silakan pilih nominal dan tenor pinjaman sesuai dengan kebutuhan Anda.
  6. Pastikan kembali data dan dokumen yang Anda masukkan sesuai dengan persyaratan di aplikasi Easycash.

Tergantung pada limit pinjaman yang Anda dapatkan. Silakan cek kembali secara berkala, dan pastikan menjaga riwayat pembayaran yang baik.

(1) Download aplikasi Easycash lewat Google Play atau App Store, lalu isi data yang diminta.

(2) Sistem kami akan nilai otomatis data kamu. Paling cepat dalam 3 menit akan langsung disetujui.

(3) Cek limit kredit yang tersedia, lalu ajukan pinjaman.

(4) Setelah pengajuan pinjaman disetujui, dana akan langsung ditransfer ke rekening bank yang terdaftar.

Kami tidak membatasi pekerjaan, penghasilan, atau kondisi keuangan Anda. Warga Negara Indonesia yang ingin mengajukan pinjaman tunai hanya perlu memenuhi syarat berikut:

(1) Berusia 18 hingga 60 tahun

(2) Memiliki KTP dan foto diri

(3) Punya minimal satu rekening bank aktif yang terdaftar atas nama peminjam

(4) Tidak memiliki pinjaman aktif pada penyedia layanan pinjaman lain (LPBBTI)

Apabila pengajuan Anda tidak lolos peninjauan, Anda belum memenuhi persyaratan pengajuan pinjaman. Silakan untuk melakukan pengecekan secara berkala di aplikasi Easycash.

Nominal pinjaman yang dapat diajukan mulai dari Rp100.000 s/d Rp100.000.000.

Perihal pencairan dana Anda, mohon menunggu maksimal 1 x 24 jam. Apabila sudah melebihi 1 x 24 jam masih belum terima, silakan lampirkan mutasi rekening dan hubungi Layanan Pelanggan Easycash di Call Center 1500866, email: cs.pinjaman@easycash.id, live chat pada aplikasi Easycash.

Saat ini, nominal yang ditawarkan oleh Easycash sesuai dengan yang tertera pada aplikasi. Harap terus menjaga kredibilitas data Anda dengan melakukan pembayaran tepat waktu agar dapat mendapatkan tawaran-tawaran menarik dari kami.

Untuk pencairan dana, dapat melalui bank yang tersedia pada aplikasi Easycash.

Batas pinjaman Anda akan secara otomatis disesuaikan oleh sistem penilaian kredit kami berdasarkan informasi yang Anda perbarui di aplikasi Easycash.

Download
Pelayanan Pengaduan